Rapat Dosen PSPT menyambut Tahun Akademik 2023/2024: Evaluasi Capaian Kinerja dan Sosialisasi

Dosen Program Studi Pendidikan Tari (PSPT) kembali menyelenggarakan rapat tahunan untuk mengevaluasi capaian kinerja di tahun akademik 2022/2023 dan merencanakan kinerja di tahun akademik yang baru yaitu tahun akademik 2023/2024. Rapat internal yang berlangsung pada hari Jumat, tanggal 14 Juli 2023 ini dipimpin langsung oleh ketua Program Studi, Dr. Dwiyana…